IDEAS home Printed from https://ideas.repec.org/a/uii/jabisf/v10y2011i9p1233-1256id7535.html
   My bibliography  Save this article

Pengaruh Sifat Machiavellian, Locus of Control, dan Independensi Terhadap Perilaku Etis Auditor (Studi Empiris pada Kantor Akuntan Publik di Yogyakarta)

Author

Listed:
  • Reni Yendrawati
  • Witono Witono

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk memperoleh pemahaman tentang bagalmana pengaruh sifat machiavellian, locus of control, dan independensi terhadap perilaku etis auditor. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji secara empiris pengaruh variabel sifat machiavellian, locus of control dan independensi terhadap perilaku etis auditor. Literatur menunjukkan bahwa individu dengan tingkat machiavellian tinggi dan lebih rendah tingkat penalaran etika cenderung kurang mandiri dan lebih cenderung setuju dengan perilaku yang tidak etis. Kemerdekaan dalam audit berarti mengambil sudut pandang yang tidak bias dalam pelaksanaan pengujian audit, evaluasi hasil, dan penerbltan laporan audit. Beberapa hipotesis yang dikembangkan untuk menyelidiki; pertama pengaruh sifat machiavellianism yang negatif terhadap sikap etis auditor. Kedua, hubungan antara locus of control dan perilaku etis auditor, yang terakhir adalah hubungan antara independensi auditor dan perilaku etis auditor.Penelitian ini menggunakan sampel staf auditor yang bekerja di Kantor Akuntan Publik (KAP) yang ada di kota Yogyakarta. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode regresi berganda, dengan metode ini dapat dillhat bagaimana pengaruh setiap variabel seperti sifat machiavelltanisme, locus of control, dan independensi terhadap perilaku etis auditor.Hasil dari penelitian ini hipotesis satu dan tiga terbukti sedangkan hipotesis kedua tidak terbukti hal ini mungkin disebabkan karena auditor lebih memilih bekerja menggunakan ketrampilan yang dimiliki dan tidak berdasarkan locus of control diri mereka sendiri.

Suggested Citation

  • Reni Yendrawati & Witono Witono, 2011. "Pengaruh Sifat Machiavellian, Locus of Control, dan Independensi Terhadap Perilaku Etis Auditor (Studi Empiris pada Kantor Akuntan Publik di Yogyakarta)," Jurnal Aplikasi Bisnis, Universitas Islam Indonesia, vol. 10(9), pages 1233-1256.
  • Handle: RePEc:uii:jabisf:v:10:y:2011:i:9:p:1233-1256:id:7535
    as

    Download full text from publisher

    File URL: https://journal.uii.ac.id/JABIS/article/view/7535/6631
    Download Restriction: no
    ---><---

    Corrections

    All material on this site has been provided by the respective publishers and authors. You can help correct errors and omissions. When requesting a correction, please mention this item's handle: RePEc:uii:jabisf:v:10:y:2011:i:9:p:1233-1256:id:7535. See general information about how to correct material in RePEc.

    If you have authored this item and are not yet registered with RePEc, we encourage you to do it here. This allows to link your profile to this item. It also allows you to accept potential citations to this item that we are uncertain about.

    We have no bibliographic references for this item. You can help adding them by using this form .

    If you know of missing items citing this one, you can help us creating those links by adding the relevant references in the same way as above, for each refering item. If you are a registered author of this item, you may also want to check the "citations" tab in your RePEc Author Service profile, as there may be some citations waiting for confirmation.

    For technical questions regarding this item, or to correct its authors, title, abstract, bibliographic or download information, contact: Ana Yuliani (email available below). General contact details of provider: https://journal.uii.ac.id/JABIS/ .

    Please note that corrections may take a couple of weeks to filter through the various RePEc services.

    IDEAS is a RePEc service. RePEc uses bibliographic data supplied by the respective publishers.